Rabu, 13 Desember 2017

Terkadang, aku lupa kalo dari awal aku nganggep kamu sekedar sahabat. Aku berusaha ngejaga hati aku untuk sebatas itu. Tapi mungkin aku sudah lupa sehingga aku melewati batasku. Dan akhirnya aku tak bisa kehilanganmu.


0 komentar:

Posting Komentar